Terkenang tentang jasamu untuk Indonesia
Pelopor pergerakan nasional
Pemimpin Sarikat Islam di Indonesia
Pergerakan nasional berbasis perdagangan, agama dan politik nasional
Pembuat kebijakan yang tegas dan bersahaja
Setinggi-tinggi ilmu, semurni-murni tauhid, sepintar-pintar siasat
Itu kata-kata mutiaramu yang bermakna
Dunia pergerakan nasional Indonesia semakin pesat
Mengenang perjuanganmu
Menyatu dalam sanubari
Menjadi sistem negara karena riwayatmu
Penting untuk hari ini
HOS Cokroaminoto riwayatmu kini
Namamu terukir dalam bangsa ini
Menjadi tokoh yang amat berarti
Panutan bagi para petinggi politik negeri
sumber: facebook.com/profile.php?id=100010434616105